Jurnal Diferensiasi Pendidikan https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi <p><em>Jurnal Diferensiasi Pendidikan</em> merupakan salah satu media yang menerbitkan artikel hasil-hasil penelitian di bidang pendidikan dan pembelajaran secara umum. <em>Jurnal Diferensiasi Pendidikan</em> berisi artikel/hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, dan reviewer dalam bidang pendidikan dan pembelajaran.&nbsp;<em>Jurnal Diferensiasi Pendidikan</em> diterbitkan dua kali dalam satu tahun, yaitu pada bulan Juni dan Desember.</p> Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas HKBP Nommensen en-US Jurnal Diferensiasi Pendidikan Penerapan Pembelajaran Langsung Untuk Meningkatkan Ketuntasan Belajar Menghitung Barisan Dan Deret Siswa Kelas XI SMA Santa Maria Medan Tahun Pelajaran 2016/2017 https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi/article/view/1351 <p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Penerapan Pembelajaran Langsung Untuk Meningkatkan Ketuntasan Belajar <em>Menghitung Barisan Dan Deret</em> Siswa Kelas XI SMA Santa Maria Medan Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian ini menggunakan pendekatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Hasil penelitian ini menunjukkan bahawa (1) Aktivitas pengelolahan pembelajaran model pengajaran langsung mengalami peningkatan. (2) Prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dalam penerapan pembelajaran langsung. Hal ini diindikasikan oleh ketuntasan belajar siswa pada siklus II sebesar 180%. (3) Siswa telah memahami konsep materi yang disampaikan dengan baik, karena siswa telah mampu memdeskripsikan konsep materi secara benar dan telah mampu mengerjakan soal-soal yang terkait dengan materi tersebut.</p> Evi Diana Panggabean ##submission.copyrightStatement## 2024-01-10 2024-01-10 1 01 1 7 Upaya Meningkatakan Kompetensi Profesional Guru Bahasa Indonesia dalam Menerapkan Model Problem-Based Learning SMP Negeri 1 Sitellu Tali Urang Julu T.A. 2022/2023 https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi/article/view/1348 <p><strong><em>This research aims to improve the professional competence of Indonesian language subject teachers at SMP Negeri 1 Sitellu Tali Urang Julu in implementing the Problem-Based Learning Model with Supervision. The research was carried out in two cycles, each cycle consisting of four stages, namely: planning, implementation, observation and reflection. From data analysis it was found that there was an increase in teacher activity and competence in implementing the PBL model from cycle I to cycle II. Achievement of performance indicators can be found in action II. In the initial condition, from 54.00 with poor score criteria it increased to 66.00 with sufficient score criteria and 76.00 with good score criteria, in the learning implementation aspect the average score was 55.21 with poor score criteria increased to 65.43 with sufficient score criteria and 75.43 with good score criteria in the second cycle, in the aspect of learning outcomes assessment from an average of 53.58 with poor score criteria to 65.42 with sufficient score criteria and 77.42 with good score criteria as well as classroom management aspect of 54, sufficient and 75.83 with good score criteria. Thus, it can be assumed that Model 83 with the score criteria is less than 66.83 with the score criteria. Academic supervision development by the principal can increase the competence of Indonesian Language teachers at SMP Negeri 1 Sitellu Tali Urang Julu, </em></strong></p> adong gifta ginting ##submission.copyrightStatement## 2024-01-11 2024-01-11 1 01 9 16 Penerapan Media Multimedia terhadap Pemahaman Materi Pokok pada Mata Pelajaran Biologi, Materi Sistem Pencernaan Makanan Kelas XII IPA 1 SMA Negeri 1 Silaen Tahun Pelajaran 2017/2018 https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi/article/view/1350 <p>Tujuan penelitian, yaitu: significant influence on the application of multimedia media on understanding the main material in Biology subjects, Food Digestive System material for Class XII Science. 1 SMA Negeri 1 Silaen 2017/2018 academic year. In this research, the Classroom Action Research method was used. Data collection techniques in this research were obtained through observation and notes on field data, interviews, test results and notes on reflection/discussion results carried out by researchers and research partners. There is a significant influence on the application of multimedia media on understanding the main material in Biology subjects, material on the Food Digestive System in Class XII Science. 1 Silaen 1 Public High School for the 2017/2018 academic year, totaling 32 students. Data collection techniques use simple observation and questionnaires. The research procedure includes stages: (a) action planning, (b) action implementation, (c) observation and interpretation, and (d) analysis and reflection. Based on research results, the Multi-media learning model can increase student learning motivation. The application of the Multi-media learning model can increase student learning motivation by 10.54% (cycle I is 79.92% and cycle II is 90.46%), increasing the application of the Multi-media learning model by 11.8% (cycle I is 78.6% and cycle II was 90.4%). Increased student activity in learning by 19.36% (cycle I was 75.01% and cycle II was 93.10%). The hypothesis conclusion can be accepted</p> Winarto Silaban ##submission.copyrightStatement## 2024-01-11 2024-01-11 1 01 17 26 Pengaruh Model Pembelajaran Small Group Discussion terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa SMA Negeri 1 Muara Tahun Pembelajarn 2015/2016 https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi/article/view/1353 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran <em>Small Group Discussion</em> Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa SMA Negeri 1 Muara Tahun Pembelajarn 2015/2016“. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanaan dalam 4 tahapan yang lazim dilalui dalam penelitian tindakan kelas ini yaitu (1) Perencanaan,&nbsp; (2)&nbsp; Pelaksanaan, (3)&nbsp; Pengamatan,&nbsp; dan (4) Refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan lembar observasi. Berdasrkan hasil penelitian yang telah dilakukan di kelas XI IPS 1 SMA Negeri 1 Muara Maka peneliti menyimpulkan bahwa metode <em>Small Group Discussion</em> dapat diterapkan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran Sejarah, hal ini dapat dilihat dari hasil belajar Sejarah siswa Kelas XI IPS.1 SMA Negeri 1 Muara Tahun Ajaran 2015/2016 dimana terjadi peningkatan setelah diterapkan metode Small Group Discussion dalam proses pembelajaran materi Dampak&nbsp; Pengangguran terhadap Pembangunan Ekonomi. di setiap siklusnya, yaitu pada Tahap Pra-siklus siswa yang tuntas hanya sebesar 26% meningkat Menjadi 43,3% di siklus II dan Meningkat Lagi menjadi 86,6% di siklus III.</p> Lasma Maria Efipanias Siagian ##submission.copyrightStatement## 2024-01-11 2024-01-11 1 01 27 33 Penerapan Audio-Visual terhadap Peningkatan Keterampilan Menulis Recount Teks Siswa Kelas XII IPS SMA Kampus Nommensen https://jurnal.uhn.ac.id/index.php/diferensiasi/article/view/1352 <p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan Audio-Visual terhadap Peningkatan Keterampilan Menulis Recount Teks siswa&nbsp; kelas XII IPS-1 SMA Kampus Nommensen pada pembelajaran Bahasa Inggris. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian tindakan kelas (PTK). Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan lembar observasi. Alat yang dipakai untuk mengumpulkan data adalah hasil dari test, questionnaire dan lembar observasi/pengamatan. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dijelaskan pada Bab IV, maka dapat diambil kesimpulan dalam penelitian ini bahwa keterampilan menulis recount teks melalui penerapan metode Audio Visual mengalami peningkatan dengan kategori “Sangat baik”. Adapun Ketrampilan Menulis recount teks pada pra-tindakan adalah 59,14 kemudian tindakan diberi yang membuahkan hasil meningkat menjadi 70,60 pada siklus I meningkat lagi menjadi 76,31 pada tindakan akhir siklus II</p> <p>&nbsp;</p> Leonita Maria Efipanias Manihuruk ##submission.copyrightStatement## 2024-01-11 2024-01-11 1 01